Jumat, 16 Mei 2008

KALIMAT MINOR DAN MAYOR

1. Kalimat minor adalah kalimat yang mengandung satu unsur inti (pusat).

Contoh : Keluar!

2. Kalimat mayor adalah kalimat yang sekurang-kurangnya mengandung dua unsur inti (pusat).

Contoh : Ima menulis.

Kalimat di atas terdiri dari dua unsur inti yaitu Ima dan menulis.

Tidak ada komentar: